Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

Love Your Self (Beropini 3)

Sebagaimana Allah mencintai makhluk-Nya, kita sebagai manusia harus mampu mengenal dan mecintai diri sendiri untuk dapat semakin mengenal dan mencintai sang pencipta pula. Bagi umat muslim mencintai diri sendiri merupakan bentuk syukur atas nikmat Allah. Namun pada kenyataannya masih banyak yang belum memahami 'konsep mencintai diri sendiri'. mencintai diri sendiri dengan menerima segala kekurangan yang ada pada diri dan mensyukuri kelebihan yang diberikan sang pencipta Jika kita diciptakan dari Allah yang Maha Mencintai, maka tidak alasan untuk kita mencintai diri sendiri, yash? Dengan adanya konsep mencintai diri sendiri kita tidak akan mudah mengambil keputusan yang akan merusak apa yang telah Allah berikan pada kita. kita pasti akan menghargai dan menjaga apa yang telah Allah berikan kepada kita, mencintai diri sendiri berarti kita mencintai Allah yang menciptakan kita. Orang yang cinta diri adalah dia yang dapat bersahabat dengan dirinya sendiri, mereka yang selalu bersyuk...

Generasi Sandwich (beropini 2)

Generasi milenial adalah generasi educated but generasi yang underpaid juga, pada zaman sekarang bisa kita lihat dimana-mana, kapitalisme membuat kebanyakan orang harus overworked . kerja terus, usaha terus dan terkadang hasilnya tidak seberapa sampai membuat burn-out ,  padahal zaman dahulu itu kita lihat orang tua kita bekerja tidak harus over but can buy anything seperti membeli rumah, membeli mobil, nyekolahin anak, memenuhi kebutuhan dan juga buat cari kerja aja orang zaman dahulu itu tidak harus mengambil S2 atau S3 segala atau ikut sertifikasi ini itu. Hal tersebut wajar sih karena dahulu saingan juga belum sebanyak sekarang, dan pekerja juga masih dilihat sebagai manusia yang butuh istirahat.  Dengan beban yang Generasi milenial rasakan tersebut, kebanyakan mereka merasa terisolasi dan karena hal tersebut juga banyak dari mereka yang terjebak dalam pemahaman sandwich generation , apasih sandwich generation itu ? Generasi sandwich itu adalah sekelompok orang dewasa b...